Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

Review Skincare Clinelle

Gambar
Hello beautiful,  Sesuai dengan janji aku ke kalian, kali ini aku akan review beberapa produk Clinelle yang telah aku gunakan sekitar hampir 3 minggu.  Sebelum aku review produknya satu per satu, aku mau kasih tahu dulu kalau jenis kulitku itu Oily Combination , jadi beberapa produk yang akan aku review kali ini lebih diperuntukkan untuk kalian yang punya jenis kulit yang sama kaya aku. Dan, aku juga gak bosen-bosen buat ngingetin kalian kalau setiap orang itu punya kecocokan masing-masing dengan sebuah skincare, jadi belum tentu semua yang aku pakai bisa cocok di kalian. Tapi yang namanya usaha buat nyobain produk-produk  skincare demi memiliki kulit sehat dan cantik gak ada salahnya kan??? hehehe... So, bulan lalu waktu aku datang ke eventnya Clinelle , aku dikasih banyak banget skincare yang sesuai dengan jenis kulit aku, mulai dari Clinelle Deep Cleansing Water, Pure Swiss Hydracalm Cleansing Gel, Pure Swiss Hydracalm Lotion, Clinelle Caviar Gold Fir...

7 Secrets for Youthful Skin

Gambar
Hello Beautiful,  Gimana kabar kalian kali ini? Luar biasa pastinya dong.  Btw, aku kembali mau ngobrol-ngobrol cantik nih sama kalian. Menurut kalian mana yang lebih penting? Beli Makeup mahal atau beli seperangkat Skin Care ? hehehe...  Kalau menurut aku, memiliki kulit yang sehat adalah sebuah investasi. Karena, kalau kulit kita udah sehat, mau makeup kaya apa pun pasti mudah menempel pada kulit wajah dan hasilnya juga lebih cantik maksimal. Ya nggak??  Nah, Beberapa waktu lalu, tepatnya tanggal 9 Mei 2018, aku datang ke salah satu event kecantikan bertajuk "7 Secrets for Youthful Skin" yang di adakan oleh Brand Clinelle Indonesia di Greyhound Cafe Grand Indonesia. Kalian tahu gak sih mengenai brand ini? Aku pribadi awalnya kurang paham dengan brand kecantikan yang satu ini. Namun setelah mendapat penjelasan mengenai brand ini dan produk-produknya, aku langsung paham dan jatuh hati.  Jadi, Clinelle ini merupakan brand s...